Pendidikan | Kata Kerja Operasional untuk Menyusun Tujuan Pembelajaran

Menyusun tujuan pendidikan diperlukan kemampuan menyusun kalimat yang sifatnya operasional, untuk itu seorang pendidik dituntut untuk memahami penyusunan kalimat berdasarkan kaidah EYD agar kalimat yang digunakan untuk menyusun tujuan pendidikan tidak rancu ataupun ambigu. Dibawah ini saya sajikan beberapa kata kerja operasional yang saya dapat dari perkuliahan Perencanaan Pembelajaran Geografi. Semoga bermanfaat.   Klasifikasi Kata … Read more

INDRAJA | Sistem Penginderaan Jauh

Penginderaan jauh dikatakan sebagai suatu sistem karena dalam penginderaan jauh melibatkan beberapa komponen yang saling berkaitan satu sama lain. Sistem yang dimaksud terdiri dari beberapa komponen yaitu sumber tenaga, atmosfer, obyek, sensor, dan proses. Tenaga merupakan kapasitas untuk melakukan pekerjaan yang berupa kapasitas untuk memindahkan barang, memanasi barang, mengubah keadaan suatu barang (misalnya sinar dapat … Read more

INDRAJA | Pengertian Penginderaan Jauh

Unesa Penginderaan jauh adalah suatu ilmu dan seni untuk memperoleh informasi suatu obyek, daerah atau fenomena melalui analisis data yang diperoleh dengan suatu alat tanpa kontak langsung dengan obyek, daerah dan fenomena yang dikaji (Lillesand Kiefer, 1997). Ketika kita sedang membaca tulisan ini, tanpa sadar kitapuntelah melakukan suatu penginderaan jauh. Mata kita sebagai sensor yang … Read more

Internet | Membuat Kolom Artikel Terkait

Kolom artikel terkait terkadang diperlukan untuk memudahkan pengunjung blog mencari artikel-artikel yang sedang dicarinya, meskipun sebenarnya lebih efektif menggunakan kolom pencarian namun sepertinya pengunjung lebih tertarik menggunakan link yang terdaftar di kolom artikel terkait. Berikut ini langkah-langkah membuat kolom artikel terkait. 1.    Masuk ke akun blog Anda di www.blogger.com 2.   Masuk ke Edit HTML & … Read more

Pendidikan | Komponen Tujuan Pembelajaran

Img/Fauzan – Tujuan pembelajaran bukanlah apa yang harus dicapai guru dalam sebuah kegiatan pembelajaran. Tujuan pembelajaran merupakan apa yang harus dikuasai siswa setelah kegiatan pembelajaran dilaksanakan. Menyusun tujuan pembelajaran mempunyai kaidah yang harus diperhatikan. Kaidah ini harus dijadikan pedoman dalam menyusun tujuan pembelajaran. Tujuan pembelajaran harus memuat komponen ABCD. ·        A adalah audience yaitu siswa, … Read more

Ubudiyah | Kumpulan Sholawat dari Auliya’illah

– Shalawat  dari Imam Syafi’i: اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ بِعَدَدِ مَنْ صَلَّى عَلَيْهِ وَصَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ بِعَدَدٍ مَنْ لَمْ يُصَلِّ عَلَيْهِ وَصَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ كَمَا أَمَرْتَ بِالصَّلاَةِ عَلَيْهِ وَصَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ كَمَا تُحِبُّ أَنْ يُصَلَّى عَلَيْهِ وَصَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ كَمَا تَنْبَغِي الصَّلاَةُ عَلَيْهِ صَلَّى الله عَلَى نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ كُلَّما ذَكَرَهُ الذَّاكِرُونَ وَغَفَلَ عَنْ ذِكْرِهِ الْغَافَلُونَ … Read more

Antariksa | Analisis Astronomi zaman Baginda Nabi SAW

Img / esq Ramadan berarti bulan musim panas terik. Pada zaman sebelum Rasulullah SAW, masyarakat Arab tidak murni menggunakan kalender qamariyah (bulan), tetapi setiap tiga tahun menambahkan satu bulan tambahan untuk menyesuaikan dengan dengan musim. Sistem kalender campuran itu biasa disebut sistem qamari-syamsiah (luni-solar calendar). Nama bulan lain yang berkaitan dengan musim adalah Rabiul awal dan … Read more

Jurumiyah | Alamat I’rob Rofa’

لِلرَّفْعِ أَرْبعُ عَلَامَاتٍ: اَلضَّمَّةُ، وَالْوَاوُ، وَاْلأَلِفُ، وَالنُّوْنُ. I’rob Rofa’ memiliki empat alamat (tanda) yaitu Dzommah (ُ), wawu(و), alif(ا), dan nun(ن). فَأَمَّا الضَّمَّةُ فَتَكُوْنُ عَلَامَةً للِّرَّفْعِ فِيْ أَرْبَعَةِ مَوَاضِعَ فِيْ اْلاِسْمِ اْلمُفْرَدِ، وَجَمْعِ التَّكْسِيْرِ، وَجَمْعِ اْلمُؤَنَّثِ السَّالِمِ، وَاْلفِعْلِ اْلمُضَارِعِ الَّذِيْ لَمْ يَتَّصِلْ بِآخِرِهِ شَيْءٌ. Dzommah menjadi alamat I’rob Rofa’ berada pada empat tempat: 1.    Isim mufrod, … Read more

Internet | Memasang Musik di Blog

Img/THA Masih belum ngantuk padahal sudah jam 23:47. Berbagi ilmu lagi pasti lebih seru. Sekarang aku akan berbagi caranya memasang audio/mp3 di blog tanpa plugin. Kelemahan pakai plugin adalah kalau user yang browsernya tidak terinstal plugin dengan type seperti yang kita gunakan maka audio/mp3 tersebut tidak akan berjalan. Langsung saja ikuti langkah-langkah berikut: 1.    Login … Read more

Internet | Artikel dicopy Automatis Muncul Tombol Share

Img/Hubspot Disela-sela mengerjakan tugas kuliah tidak ada salahnya berbagi ilmu dengan sahabat di dunia maya. Kali ini aku akan berbagi resep tentang cara membuat tombol share facebook dan twitter muncul secara automatis ketika salah satu artikel di blog dicopy. Langsung saja ikuti langkah-langkah berikut: 1. Yang pertama kali harus dilakukan tentunya login dulu di www.blogger.com 2.   … Read more