Mitos Sayur Kol Bagi Penderita Asam Lambung

Mitos Sayur Kol Bagi Penderita Asam Lambung

Aku menemukan banyak artikel kesehatan yang menempatkan sayur kol/kobis sebagai pantangan yang harus dihindari oleh penderita gangguan pencernaan seperti mag, GERD, atau orang yang bermasalah dengan produksi asam lambung lainnya. Alasan utama yang diberikan adalah dikarenakan sayur kol dapat memicu produksi asam lambung lebih banyak karena mengandung gas. Hal ini ada benarnya meskipun tidak sepenuhnya … Read more

Cara Jitu Mengatasi Asam Lambung Naik Berdasar Pengalaman

Penyebab naiknya asam lambung atau disebut dengan refluks bisa bermacam-macam. Salah satunya adalah akibat suka ngemil. Aku sendiri mengalami asam lambung naik seringkali karena makan makanan pedas, berminyak, terbuat dari terigu, minum teh, merokok, atau lainnya. Sensasi yang kualami saat asam lambung naik dapat berupa dada terasa panas dan nyeri, nyeri di ulu hati, jantung berdetak … Read more

Jangan Ngemil Kalau Tidak Mau Asam Lambung Naik

Tahukah kalian kalau produksi asam lambung itu dapat dipicu akibat suka ngemil? Aku dulu awalnya tidak percaya. Namun setelah mengalami sendiri gangguan penceraan akibat GERD akhirnya percaya juga. Lalu apa hubungannya antara ngemil dengan meningkatnya asam lambung? Kita semua tahu bahwa sistem cerna membutuhkan waktu untuk memproses makanan yang ada. Ada makanan yang membutuhkan masa … Read more

Belajar Mendongeng

 BELAJAR MENDONGENG Si K sangat senang sekali mengajak bermain peran menggunakan mainan yang dimilikinya. Dia menyebutnya dengan istilah “bilang-bilangan”. Seasyik apa pun video Youtube atau Netflix yang dia tonton akan ditinggalkan juga saat aku bilang “main bilang-bilangan, yuk”. Saat aku di Semarang, kata Ayi, si K hampir sepanjang hari mengajak ibunya main bilang-bilangan. Apalagi kalau … Read more

Drama Korea Birthcare Center dan Realita Dunia Ibu-ibu

Saat seorang bayi lahir, tidak hanya bayi merah yang lahir, tetapi juga seorang Ibu baru yang lahir dari seorang perempuan. Dunia Ibu tentu sangat berbeda dengan dunia perempuan. Menonton drama korea Birthcare Center membuatku teringat dengan njungkir waliknya aku mengasuh si K di masa-masa awal pasca kelahiran. Drama Korea Birthcare Center mengingatkanku dengan realita dunia … Read more

Plan B: Penghematan

Masuk pada tri semester ketiga kehamilan Ayi yang kedua ternyata ada beberapa rencana yang harus disesuaikan dengan keadaan. Aku yang saat ini menghabiskan waktu untuk mengerjakan BengkelBaik sendirian (tidak ada teman IT yang membantu ngoding) harus benar-benar menguras tenaga, emosi, dan waktu. Selama masa pra relaunch kedua ini, aku harus lebih sering di Semarang. Menginap … Read more

Operasi Impaksi Gigi Menggunakan Bpjs di RSUD Salatiga

Akhir 2019, aku mengalami impaksi gigi yang mengharuskan aku untuk operasi impaksi guna mencabut empat gigi geraham bungsu tumbuh yang tumbuh tidak pada tempatnya. Operasi impaksi gigi menggunakan BPJS di RSUD Salatiga menjadi pengalaman yang sangat berkesan. Gimana enggak, saat itu di media opini tentang BPJS yang enggak banget layanannya sangat santer. Dag dig dug … Read more

Daftar Sekolah

Aku sudah minta Ayi untuk mencari tahu siapa yang mengajar di TK itu sejak beberapa hari yang lalu. Namun setelah aku tunggu-tunggu sampai kemarin, dia tidak memberi tanda berhasil atau tidak. Sedangkan aku mau menanyakan kemajuannya takut mendapat jawaban baper “sik to garapanku sik akih”, “sik to awakku lagi koyo ngene”, atau jawaban semacamnya. Untuk … Read more

Salah Paham

“Bah, guntingnya mana?” tanya si K. “Gak ngerti. Wis bengi ra usah dolanan gunting” jawabku. Namun, si K tampak tidak puas dengan jawabanku. Dia tetap mencarinya ke mana-mana. Kudengar si K mencari-cari gunting di sekitar meja tamu, meja tempat ia nonton, bahkan sampai buka pintu depan yang sudah dikunci untuk mencarinya di rak mainan yang … Read more

BAYANGAN KEMATIAN

Mau digunakan untuk apa sih hidup ini kalau setiap detik dibayang-bayangi oleh kematian? Itulah pertanyaan rutin yang setiap hari terlintas di benak sejak pertama kali aku mengalami anxiety. Aku yang biasanya dengan santai berebut dengan Ayi siapa yang akan mati lebih dulu bisa seketika panik dan takut mati saat anxiety itu bertandang. Jangankan mendengar kabar … Read more